Disaat Si Kecil tumbuh dewasa jauh dari umur 2 tahun, tentu kini saatnya Moms mencoba untuk melepaskan kebiasan mengempeng tersebut.
Mungkin bukanlah hal yang mudah karena Si Kecil telah terbiasa tenang dengan mengisap empeng.
Beberapa tips di bawah ini wajib Moms coba untuk membantu Si Kecil terlepas dari kebiasaan mengempeng.
Baca Juga: Si Kecil Tak Akan Dapatkan Popok Terbaik Jika Moms Lakukan Kebiasaan Buruk Ini
1. Beri pengertian pada Si Kecil
Tidak membiasakan Si Kecil mengempeng hingga tumbuh besar merupakan pilihan yang baik untuk Moms.
Membiarkan mereka merasa tenang dengan bantuan empeng bukanlah suatu keputusan yang bijak.
Beri mereka pengertian bahwa mengempeng hanya dilakukan oleh bayi dan tidak untuk anak-anak yang sudah tumbuh dewasa. Cara lain yaitu dengan membatasi empeng pada Si Kecil secara bertahap.
Source | : | Parenting First Cry |
Penulis | : | Bela Moneta |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR