Nakita.id - Aktris cantik yang terkenal karena bermain film Eiffel I'm in Love, Shandy Aulia tengah berbahagia.
Ini karena wanita yang baru saja berulang tahun 23 Juni lalu ini tengah mengandung cabang bayi.
Melalui Instagramnya, Shandy Aulia mengumumkan positif hamil pada 5 Juni 2019.
Baca Juga: Berikan Perlindungan Alami Saat Puasa, Si Kecil Sehat dan Orangtua Pun Tenang
Berbagai persiapan disiapkan oleh istri dari David Herbowo termasuk memeriksakan kandungannya secara rutin melalui USG.
Seperti pada 23 Juni lalu saat Shandy berulang tahun ia memeriksakan kandungan tujuh minggunya.
Kala itu Shandy sangat bersemangat karena mendengar detak jantung cabang bayinya untuk pertama kali.
Baca Juga: Tengah Hamil Setelah 8 Tahun Menikah, Shandy Aulia Bongkar Dirinya Telah Memiliki Cucu
Source | : | |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR