4. Baim Wong dan Paula Verhoeven
Tak hanya Nana dan Andrew, pasangan yang sedang naik daun, Baim Wong dan Paula Verhoven pun juga membagikan potret tua mereka.
Baca Juga: Cantik Bak Orang Korea, Putri Andhika Pratama dan Ussy Ikuti Kompetisi di Jepang: 'Terlalu Bangga'
5. Bunga Citra Lestari
Artis sekaligus penyanyi cantik Bunga Citra Lestari pun juga ikut Age Challenge ini.
Ia membandingkan wajahnya kini dan wajah 'tua'-nya nanti.
Meski begitu, potretnya tetap terlihat sama-sama cantik, Moms.
"Age challenge! katanya sih muka aku 50 tahun lagi bakal kaya gini ???? hahaha.. Tapi daripada worry mendingan fokus merawat wajah dari sekarang karena sebenernya penuaan itu bukan semata2 terjadi karena umur, tapi salah satunya juga karena paparan sinar matahari, penyebab utama kerutan yang bisa bikin kulit kita tampak lebih tua ????.. Makanya aku selalu rutin merawat wajahku dng cream anti aging supaya segala kerutan2 ini gak muncul dan muka tetap keliatan muda bercahaya ????✨
Ngga lucu kan kalau muka terlihat lebih tua daripada umur asliku?
#agechallenge #PondsAgeMiracle#NeverStopGlowing," tulisnya sebagai keterangan foto.
Baca Juga: Bongkar Rahasia Bosnya, Merry Sebut Nagita Slavina Cintai Raffi Ahmad Karena Mirip Artis Korea
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR