3. Campuran putih telur, madu dan yoghurt
Putih telur, madu dan yoghurt menjadi salah satu kombinasi sempurna untuk mengatasi payudara kendur.
Caranya adalah dengan membuatnya menjadi masker dengan takaran, 1 putih telur, 1 sendok yoghurt, dan madu.
Aplikasikan pada dada dengan gerakan memutar lalu bilas dengan air dingin.
Baca Juga: Perabot Dapur Berminyak hingga Noda Membandel, Bersihkan #5MenitAja dengan Bahan Ini
4. Es batu
Memijat payudara dengan es batu adalah cara ampuh untuk mengembalikan kekencangan payudara.
Caranya cukup dengan mengambil dua es batu kotak dan memijatnya ke area payudara dengan gerakan memutar.
Teknik ini boleh dilakukan secara rutin karena tidak menimbulkan efek samping.
Source | : | times of india |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR