Nakita.id - Informasi obat batuk saat hamil sangat penting untuk diketahui.
Ini karena ibu hamil kerap kali terkenal flu dan membutuhkan obat batuk saat hamil.
Meski demikian, obat batuk saat hamil tidak bisa dipilih dengan sembarangan.
Baca Juga: Bagaimana Kalau Moms Tidak Mual dan Ngidam Saat Hamil? Lihat Fakta Berikut Ini
Daripada menggunakan obat kimia, Moms juga bisa menggunakan cara alami ketika batuk menyerang.
Hal ini dilakukan untuk menghindari efek samping pada janin yang ditimbulkan oleh obat-obatan kimia.
Melansir dari Parenting First Cry, ada beberapa bahan alami yang bisa Moms gunakan untuk mengobati batuk saat hamil.
Baca Juga: Bercinta Saat Hamil Tua Bisa Buat Ibu Melahirkan Normal dan Lancar, Benarkah?
BERITA POPULER: Ditemukan 2 Halaman Surat Saat Song Jae Rim Meninggal Dunia hingga Revand Narya Digugat Cerai karena Silent Treatment
Source | : | Parenting First Cry |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR