Nakita.id - Moms pasti sudah tak asing dengan dua artis cantik ini.
Mereka adalah pesinetron Tsania Marwa dan pedangdut Ayu Ting Ting, Moms.
Keduanya sama-sama masih muda dan bertalenta.
Sayangnya, di usia yang masih cukup muda, dua selebriti ini sama-sama harus gagal dalam pernikahan, Moms.
Tsania Marwa menikah dengan aktor tampan Atalarik Syach pada 2012 silam.
Pasangan ini pun telah dikaruniai dua buah hati yang menggemaskan.
Sayangnya, lima tahun pernikahan mereka harus kandas di tengah jalan.
Mereka pun resmi bercerai pada 2017 dan masih berseteru hingga sekarang.
Tsania pun resmi menjadi janda di usia 26 tahun.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR