Namun, yang menjadi sorotan adalah nama wali atau kepala keluarga dalam KIA Bilqis.
Jika biasanya informasi tersebut diisi oleh nama ayah, maka tidak dengan bocah enam tahun itu.
Ketimbang nama Henry Baskoro Hendarso, Ayu lebih memilih mencantumkan nama pria lain.
Sosok tersebut tak lain adalah ayah kandung Ayu Ting Ting yang juga kakek Bilqis, Abdul Rojak.
Baca Juga: Benarkah Minum Ramuan Rumput Fatimah Bisa Buat Ibu Bersalin Normal?
Meski dirinya enggan mencantumkan nama Enji di kartu identitas Bilqis, Ayu mengaku akan mengizinkan mantan suaminya itu untuk bertamu sang anak.
“Gue akan mengizinkan. Jujur hati gue udah nggak ada dendam, nggak ada rasa sakit hati, kecuali orangtua gue. Orangtua tuh beda," kata Ayu di kanal Youtube Melaney Ricardo
Kalaupun nanti dia ingin bertemu anak gue, anak gue ingin ketemu juga, tapi jangan dibawa ya, gue tetep ada di situ. Gue akan mengizinkan,” pungkasnya.
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Source | : | YouTube,Instagram |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR