Nakita.id - Kebahagian kini jelas tengah dirasakan oleh artis cantik Kartika Putri.
Setelah resmi dipersunting Habib Usman bin Yahya, artis cantik ini dikini diketahui tengah mengandung anak pertamanya.
Usia kandungannya pun mulai memasuki 6 bulan kehamilan, Moms.
Semakin besar kehamilannya, nampaknya hormonnya Kartika semakin tak menentu.
Bahkan ia sempat marah dan ngambek pada suaminya saat sedang berlibur ke Jepang beberapa waktu lalu, Moms.
Bukan karena hal besar, perempuan yang akrab disapa Karput ini marah karena hal sepele.
Hal tersebut tak lain dan tak bukan adalah keinginan sang suami yang mencari 'tamiya'.
Tak bisa langsung mendapatkan, rupanya Habib Usman Bin Yahya membutuhkan waktu dua hari untuk mencari barang kesuakaannya tersebut.
Hidupkan Ramadanmu dengan Berbagi Paket Hidangan Buka Puasa yang Ditemani Teh Manis Hangat
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR