Nakita.id - Siapa yang tak tahu dengan artis cantik Donna Harun.
Beberapa waktu lalu beredar video pernikahan ibunda dari Ricky Harun, yaitu Donna Harun di Pulau Dewata Bali.
Dalam video tersebut tampak hadir kedua anak dari Donna, Ricky Harun dan Jeje Soekarno.
Seperti yang diketahui, sebelumnya Donna Harun ini sudah 2 kali menikah.
Penampilan Donna di hari bahagianya ini pun cukup mencuri perhatian.
Donna masih terlihat cantik meski usianya sudah menginjak 51 tahun.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
KOMENTAR