Walau begitu, Dede tak mau putus asa Moms.
Ia mengaku ikhlas dan menerima pemberian Tuhan kepada anaknya.
Dede mengungkapkan, bahwa ia dan sang istri akan terus berusaha agar anaknya bisa tetap tumbuh dengan baik.
"Dibilang cobaan berat ya kita harus jalani, terima. Dulu kita cleaning service berat juga mungkin, sekarang jadi artis alhamdulillah," ucapnya.
Yuk Moms, kita doakan agar anak kedua Dede Sunandar dan sang istri lekas diberi kesembuhan.
Source | : | Kompas.com,Nakita.id |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR