Nakita.id - Selama masa kehamilan, banyak sekali perubahan dan pengalaman baru yang Moms rasakan.
Mulai perubahan mood yang lebih sensitif, kebiasaan berkeringat berlebihan serta perubahan-perubahan lain yang tak dapat disebutkan.
Hal ini dikarenakan perubahan hormon yang Moms rasakan selama masa kehamilan.
Tetapi, ada hal lain loh Moms yang umum dirasakan oleh wanita hamil yaitu nyeri dibagian perut bawah.
Baca Juga: Waspadai Tekanan Darah Tinggi Saat Kehamilan, Ini Faktor Penyebabnya!
Tentu saja hal ini membuat Moms khawatir karena takut menyangkut keselamatan Si Janin kelak.
Ternyata ada penyebab yang bisa menjadi faktor alasan sakit pada bagian ini Moms, di antaranya;
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | Livestrong |
Penulis | : | Bela Moneta |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR