Namun, siapa sangka kalau Raffi Ahmad masih memendam pikiran untuk menikahi Laudya Chynthia Bella bila tidak jadi menikahi Nagita Slavina.
Hal tersebut disampaikan oleh Raffi Ahmad ketika sedang memandu acara 'OKAY BOS' pada Kamis (15/8/2019) kemarin.
Kala itu, Raffi kedatangan seorang bintang tamu, yang tak lain adalah istri dari Andhika Pratama, Ussy Sulistiawaty.
Mereka pun berbincang seputar kehidupan dan masuk ke dalam segmen 'Berandai-andai'.
"Seandainya Nagita selingkuh sama Andhika kamu akan?" tanya Ussy.
"Aku akan bawa anak-anakku mencari ibu, maksudnya mencari ibuku mengadu begitu," jawab Raffi.
Ayah satu anak ini kembali diberikan pertanyaan, seandainya Raffi Ahmad tidak menikah dengan Nagita Slavina.
"Seandainya Raffi hidup kembali, diberi kesempatan untuk menikah lagi bukan sama Gigi, Raffi akan menikah dengan?" tanya Ussy.
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR