Nakita.id - Sebelumnya heboh dugaan kasus perselingkuhan antara Faisal Harris dengan Jennifer Dunn.
Bahkan sering kali Jennifer Dunn kepergok sedang bersama dengan Faisal Harris.
Kabar tersebut sontak membuat Sarita Abdul Mukti, istri Faisal Harris saat itu sakit hati.
Baca Juga: Bukan Karena Pamer Kekayaan, Barbie Kumalasari Dihujat Riya' Saat Lakukan Bakti Sosial, Kok BIsa?
Hingga akhirnya, pernikahannya yang sudah berjalan 21 tahun bersama Faisal Harris harus kandas di awal tahun 2019.
Sedangkan Faisal Harris dikabarkan telah menikah dengan Jennifer Dunn.
Meski rumah tangganya sempat hancur diduga karena suaminya selingkuh, Sarita Abdul Mukti tak tampak menyimpan dendam, hal itu terungkap dalam tayangan di akun YouTube milk Ussy Sulistiawaty.
Sarita menjelaskan jika pemberitaan soal Faisal Harris diketahui bersamaan saat ia dan ke empat anaknya sedang mencari kebenaran kabar tersebut.
Baca Juga: Heboh Gosip Berebut Warisan, Adik Julia Perez Bongkar Fakta Sebenarnya:
"Jadi kita tahunya bersamaan, jadi kita sakitnya bersamaan tapi aku kan lebih dewasa, jadi aku kemas bahwa 'Hey sayang, beliau tetap ayah yang baik buat kalian walaupun bukan suami yang baik buat aku'," cerita Sarita pada Ussy.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR