Nakita.id – Mau sarapan sudah terlambat, tapi mau makan siang masih terlalu awal.
Akhirnya Moms makan di tengah-tengah waktu tersebut.
Pernah kah Moms mengalaminya? Jika iya, itu berarti Moms telah menikmati brunch atau breakfast-lunch.
Baca Juga: Berikan Perlindungan Alami Saat Puasa, Si Kecil Sehat dan Orangtua Pun Tenang
Memang tak ada salahnya jika Moms menikmati brunch, namun sebaiknya brunch tidak dijadikan kebiasaan, Moms.
Pasalnya, brunch dikatakan justru membuat orang menjadi makan lebih banyak dan tentunya itu tidak sehat, bukan?
Kalau pun Moms terpaksa makan siang lebih awal, ada baiknya Moms tetap memperhatikan makanan yang dikonsumsi.
Baca Juga: Cuaca Panas Kemarau Panjang Bikin Si Kecil Rentan Terkena Penyakit, Orangtua Wajib Waspada
Mengutip dari Kompas.com, terdapat dua hal yang harus diperhatikan dalam makanan untuk brunch.
Pertama, Moms dianjurkan untuk makan secukupnya. Jangan sampai brunch membuat Moms lupa diri sehingga makan lebih banyak.
Source | : | Kompas.com,Tasty.co |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR