Orang lain di dalam mobil suaminya tersebut adalah seorang wanita!
Suaminya pun ketakutan melihat istrinya memergokinya, hingga ia mencoba kabur.
Sang istri mencoba menghentikannya, namun suaminya malah mempercepat laju mobil dan akhirnya menabraknya.
Akibatnya, wanita ini kemudian terlempar ke sisi jalan.
Melansir dari The Star, ia menderita cedera pinggul dan dilarikan ke Rumah Sakit Miri sementara saksi melaporkan kejadian tersebut kepada polisi.
Pasangan tersebut sudah menikah selama 30 tahun dan mempunyai 8 orang anak.
Source | : | Suar.ID |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR