Tak lama setelah toilet tersebut viral, pihak stasiun langsung memberi tanda bahwa toilet masih dalam perbaikan.
Baca Juga: Genap Berusia 36 Tahun, Rianti Cartwright Curhat Perjuangannya Mendapatkan Anak,
Kepala Stasiun Ciamis, Hidayat menjelaskan jika toilet yang digarap sejak Juni 2019 ini terpaksa dibongkar ulang karena spesifikasinya tidak sesuai standart.
"Sebelumnya udah dipasang sekat, cuma pas ada pemeriksaan katanya (desain) tidak seseuai dengan spek, makannya di bongkar lagi.
Untuk penggantinya belum siap. katanya kamis tapi sampai sekarang belum datang," papar Hidayat.
Untuk penyelesaiannya masalah ini diakui akan membutuhkan waktu yang cukup lama, lantaran pihak kontraktor yang seharusnya menggarap mangkir.
Tonton Sisi Baru dari Kisah Legendaris yang Telah Dinanti dalam Disney’s 'Mufasa: The Lion King'
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR