Nakita.id - Moms, kebahagiaan tengah menyelimuti Glenn Fredly.
Pasalnya beberapa waktu yang lalu, ia baru saja merayakan ulang tahunnya.
Ya, tepat pada tanggal 30 September yang lalu, Glenn Fredly bertambah usia.
Kini Glenn Fredly sudah memasuki usia yang ke-44.
Kebahagiaan ulang tahun sang musisi andal ini semakin lengkap dengan kehadiran Mutia Ayu, yang kini sudah resmi menjadi istrinya.
Tak mau menyia-nyiakan hari penting Glenn Fredly, Mutia Ayu pun memberikan sang suami kejutan saat tengah manggung.
Hal ini terlihat dari instagram story yang dibagikan oleh Mutia Ayu sendiri.
Mutia Ayu rupanya mengunggah kembali instagram story yang sudah dibuat rekannya.
Dalam potret tersebut, terlihat Glenn Fredly yang tengah berada di atas panggung.
Baca Juga: Putra Rossa dan Yoyo Padi Ulang Tahun Ke-13, Lihat Perubahannya dari Balita hingga Remaja
Mutia Ayu pun lantas memberikan kue berwarna cokelat untuk sang suami.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR