Nakita.id - Beberapa waktu ini, santer kabar kalau posisi Mulan Jameela sebagai anggota dewan bakal terancam.
Pasalnya, lawan politik Mulan mengajukan gugatan setelah istri Ahmad Dhani ini resmi dilantik menjadi anggota legislatif 1 Oktober lalu.
Seperti yang diketahui sebelumnya, Mulan Jameela memang mencalonkan diri sebagai anggota DPR untuk daerah pemilihan Jawa Barat pada Pemilu kemarin.
Namun, Mulan Jameela sempat gagal terpilih dan mengajukan gugatan pada partai yang menaunginya.
Lantas, gayung bersambut, seperti yang telah diwartakan 'Nakita.id', KPU pun mengeluarkan surat jika Mulan ditetapkan sebagai anggota DPR.
Tak selesai sampai di situ, lawan politik Mulan Jameela yang mengaku mengalami banyak kerugian akhirnya mengajukan gugatan.
Baca Juga: Gaya Hidup Sehat Tanpa Asam Urat, Coba Tips Berikut Ini!
Defisiensi Zat Besi pada Anak Sebabkan Gangguan Perkembangan Kognitif dan Motorik
Source | : | Grid.ID,Nakita.ID |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR