Nakita.id - Nama Jessica Iskandar memang bukan artis yang terbilang baru dalam dunia hiburan Tanah Air.
Artis multitalenta satu ini lebih dikenal publik dengan nama panggung Jedar.
Nama Jedar mulai melambung saat dirinya didapuk sebagai pemain utama dalam film berjudul "Dealova" 2005 lalu.
Kemampuan Jedar di industri hiburan memang tidak perlu diragukan lagi, terbukti dari banyaknya judul FTV, sinetron, dan film yang pernah ia bintangi.
Tidak hanya terjun dalam dunia peran, Jessica juga terjun dalam dunia presenter dan komedi.
Pada 2014 yang lalu, Jessica sempat vakum dari dunia keartisan karena masalah pribadinya dengan pria berkebangsaan Jerman.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Kompas.com,Instagram,Nakita.id |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR