Pasalnya, Darius ternyata tidak memberitahu Donna terlebih dahulu tentang adegan tersebut.
"Itu masalahnya nggak ngomong hahaha. Dia ngomong setelah kejadian. Nggak akan mau nonton aku," ungkap Donna.
Baca Juga: Sukses Diselenggarakan di Jakarta, 26 Motor Ini Terpilih Jadi Pemenang MOTOR Plus Award 2019
Meski awalnya sempat tak terima, tapi Donna mencoba untuk mengerti bahwa berakting dalam film adalah passion sang suami.
"Passion-nya Darius memang bermain film salah satunya. Dan aku nggak pengin jadi penghambat. Makanya aku berusaha untuk mengatur feeling, emosi, supaya bisa lebih support dia (Darius)," pungkas Donna.
Sebagai seorang istri, Donna tentu sudah paham dengan passion atau hal yang disukai Darius.
Hal ini berlaku juga ketika Darius suka main motor atau touring.
Sama seperti sebelumnya, Donna Agnesia tak mau menjadi penghambat apa yang Darius passion atau sukai.
Hal ini diungkapkan Donna Agnesia kembali pada postingan Instagramnya kemarin (8/10/2019).
Donna Agnesia mengaku jika dirinya sering ditanya pernahkah melarang Darius main motor atau touring.
Meski tertulis, Donna tampak menjawab pertanyaan tersebut dengan lantang, kalau ia tak pernah melarang Darius.
Donna tak ingin jadi istri yang suka menghambat hobi atau sesuatu yang disukai suaminya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR