Pada Sabtu (21/9/2019), Tamara Bleszynski mengunggah potret dirinya dan seorang pria.
"Sekarang atau 50th lagi ku masih akan tetap..." tulis Tamara Bleszynski.
Setelah itu Tamara Bleszynski, kembali mengunggah potret dirinya bersama diduga sang pacar baru pada Senin (23/9/2019).
Baca Juga: Pasca 2 Tahun Cerai Dari Kiki Mirano, Sheila Marcia Pamer dengan Kekasih Baru, Sudah Tidak Trauma?
Karena sama-sama mengenakan baju putih dan Tamara memegang bunga, warganet banyak yang menyangka keduanya melangsungkan pernikahan.
Namun sampai saat ini belum ada jawaban pasti dari Tamara tentang hubungannya dengan pria tersebut.
Kini, semakin terlihat kedekatan Tamara dan pria yang diduga pacar barunya itu.
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Source | : | |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR