Nakita.id - Nama Angela Tanoesoedibjo baru-baru ini ramai diperbincangkan.
Pasalnya, Ia menjadi salah satu yang meramaikan Kabinet Indonesia Maju.
Ya, Angela dipilih Jokowi menjadi salah satu wakil menterinya yang paling muda.
Angela Tanoesoedibjo menuturkan Presiden Jokowi memintanya membantu di bidang pariwisata dan ekonomi kreatif.
Angela pun ditunjuk sebagai Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
"Pagi hari ini Pak Jokowi memberi kepercayaan kepada saya untuk bisa membantu di bidang pariwisata dan ekonomi kreatif. Saya pasti akan banyak berdiskusi dengan Pak Wishnutama," katanya kepada wartawan di Istana Negara, Jakarta, Jumat (25/10/2019), seperti dikutip dari KompasTV.
Ia menuturkan akan meneruskan arahan dari Jokowi untuk fokus pada pengembangan sepuluh destinasi pariwisata prioritas dan lima desitnasi pariwisata super prioritas.
Angela Herliani Tanoesoedibjo merupakan seorang pengusaha muda.
Ia juga seorang politisi Partai...
ShopTokopedia dan Tasya Farasya Luncurkan Kampanye ‘Semua Jadi Syantik’, Rayakan Kecantikan yang Inklusif
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR