Tak hanya itu, Caca juga akan menjelaskan tentang penyakit bipolar yang ia idap kepada Sienna saat beranjak dewasa nanti.
Menurut Caca, penyakit bipolar yang ia derita bukanlah sebuah halangan untuk dirinya terus berkarier.
"Gue akan cerita sih, setelah dia dewasa gue akan cerita semua yang terjadi. 'Sienna tahu enggak itu apa? Itu semua adalah sebuah misi," ceritanya.
"Kebetulan ibu dikasih berkah sama Allah, ibu dikasih jalan bisa jadi publik figur terkenal. Ibu merasa kalau sudah dapat berkah, ibu mau manfaatin untuk bantu orang'," jelas Caca.
"'Cara ibu bantu orang adalah kasih lihat mereka, kalau orang terkenal itu bukan berarti harus sempurna. Misi ibu dari kecil adalah ibu berkarier, pengin kasih lihat orang terkenal juga punya kelemahan, orang terkenal juga manusia, orang terkenal juga punya borok'," lanjutnya.
Wicked Siap Menghiasi Layar Lebar Indonesia, Sebuah Adaptasi Sinematik dari Kisah Ikonik The Wizard of Oz
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR