Nakita.id - Moms pasti sudah tak asing lagi dengan pelantun Aku Tak Mau Sendiri, Bunga Citra Lestari bukan?
Sebelum sukses menjadi penyanyi, Bunga Citra Lestari mengawali kariernya sebagai pemain sinetron.
Nama Bunga Citra Lestari semakin terkenal karena menyanyikan soundtrack untuk film Cinta Pertama yang berjudul Sunny.
Bunga Citra Lestari pun menikah dengan aktor asal Malaysia, Ashraf Sinclair pada 8 November 2008.
Kini tak terasa, rumah tangga Bunga Citra Lestari dan Ashraf sudah memasuki usia 11 tahun.
Lantas, Bunga Citra Lestari pun mengenang masa lalu dan mencurahkan isi hatinya melalui sebuah unggahan di Instagram.
Baca Juga: Jangan Disuapi Terus! Yuk Ajari Si Kecil untuk Makan Sendiri dan Dapatkan Manfaat Ini
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR