Nakita.id - Akhirnya selebriti sensasional Nikita Mirzani membuka kisah cintanya dengan Betsalel Fdida.
Pasangan yang terpaut umur 10 tahun ini baru beberapa bulan saja menjalani hubungan.
Akan tetapi Bet yang masih berumur 23 tahun berani melamar wanita yang kerap disapa Nyai ini.
Baca Juga: Penasaran dan Minta Tips Mendidik Anak ke Nikita Mirzani, Nia Ramadhani :
Kendati publik menganggap keduanya sudah mulai serius menjalani hubungan, Nyai justru membantahnya.
Ketika keseriusan Betsalel dibahas, Niki justru mengaku bahwa dirinya belum seserius itu dengan sang kekasih.
Melansir dari kanal YouTube STARPRO Indonesia, pembicaraan dibuka dari Nyai yang membenarkan video lamaran yang tersebar.
Nikita Mirzani mengatakan yang dilakukan kekasihnya itu membuktikan bahwa Betsalel memang serius menjalin hubungan dengannya.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR