Pilar tahun dan api besar rupanya menggambarkan kakek Jan Ethes, Jokowi yang kini menjadi pejabat besar di Indonesia.
Tak cuma ada pilar besar, rupanya ada juga pilar lain yang menggambarkan ayah Jan Ethes, Gibran.
Pilar yang menggambarkan Gibran itu adalah simbol bahwa ayah Jan Ethes bukan dari kalangan pejabat, yakni masyarakat biasa.
Berbicara soal karakter, rupanya putra sulung Gibran dan Selvi diprediksi akan memiliki sifat yang tenang dan berwibawa saat dewasa nanti.
Xiang Yi juga menerawang pekerjaan apa yang akan dijalani Jan Ethes di masa depan.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | NOVA |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR