Nakita.id – Jika saat ini, Moms ingin memiliki anak perempuan, ada baiknya Moms mencari informasi sejak awal tentang tanda-tanda mengandung anak perempuan.
Untuk mengetahui jenis kelamin janin, memang USG adalah cara yang terbaik.
Meski begitu, USG bukan cara satu-satunya lo, Moms.
Melansir dari laman whattoexpect.com, berikut hal-hal mendasar yang menjadi tanda mengandung anak perempuan:
1. Mengalami morning sickness
Morning sickness bisa dibilang salah satu gejala kehamilan yang umum terjadi.
Namun, bila morning sickness yang Moms alami cukup berlebihan terutama di pagi hari, bisa jadi Moms mengandung anak perempuan.
Dalam hal ini, morning sickness berkaitan dengan peningkatan kadar hormon dan gula darah yang rendah.
Baca Juga: Ngidam Makanan Manis dan Perut Menonjol ke Atas, Apa Ini Tanda-tanda Hamil Anak Perempuan?
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | whattoexpect.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR