Mereka adalah pelindung, sahabat serta pasangan hidup yang menajubkan.
Orang Scorpio akan membela pasangannya dengan cara apapun dan Moms bisa percaya dengan kesetiaan mereka itu.
4. Pisces
Seorang Pisces adalah tipe suami yang hebat.
Baca Juga: Pemilik 3 Zodiak ini Jadi Orang Paling Beruntung di Bulan Agustus
Pisces merupakan seseorang yang kreatif namun juga emosional.
Namun jangan salah, sekali mereka jatuh cinta pada pasangannya, mereka akan terobsesi padanya.
Sebagian besar Pisces mempunyai sifat hangat dan penuh kasih.
Baca Juga: Dikira Kesurupan, Wanita Ini Ternyata Punya 9 Kepribadian, Ini Kata Medis
5. Capricorn
Jika Pisces adalah 'suami yang hebat', maka Capricorn adalah 'suami yang kuat'.
Sekali zodiak ini berkomitmen, mereka akan menunjukkannya semaksimal mungkin.
Terkadang mereka bisa keras kepala, namun mereka akan selalu mendengarkan pasangannya meski mereka tidak setuju.
Dua Resep Spesial ala Anchor yang Wajib Dicoba, Meracik Keajaiban Momen Liburan Bersama Keluarga
Source | : | stylecraze |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR