Nakita.id - Baru-baru ini Barbie Kumalasari memberikan pernyataan yang membuat seorang Hotman Paris heran.
Bagaimana tidak, ia mengaku bahwa dirinya jauh lebih cantik dibandingkan dengan selebriti Nikita Mirzani.
Lantas sang pengacara kondang pun bertanya apa yang membuat Barbie Kumalasari lebih cantik dari wanita yang kerap disapa Nyai itu.
Baca Juga: Lucinta Luna Akui Bisa Melahirkan 100 Anak dalam Satu Tahun ke Hotman Paris, Nikita Mirzani:
Tanpa ragu Barbie Kumalasari mengatakan ia lebih cantik karena memiliki gelar di belakang namanya.
Diketahui, istri Galih Ginanjar ini merupakan lulusan sarjana hukum, dan Nikita Mirzani dikenal sebagai lulusan pondok pesantren.
Momen 'pamer kecantikan' ini diketahui dari unggahan Instagram pribadi Hotman Paris.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR