Nakita.id - Aktris sekaligus penyanyi, Aura Kasih diketahui menikah dengan pria asal Brasil, Eryck Amaral pada 26 Desember 2018.
Setelah 6 bulan berumah tangga, Aura Kasih dikabarkan melahirkan anak pertamanya pada 16 Juni 2019.
Kala itu warganet merasa heran mengapa 6 bulan berumah tangga, Aura Kasih sudah melahirkan anak.
Baca Juga: Kesulitan Merawat Kulit Bayi yang Sensitif? Berikut Caranya Moms!
Melansir dari Tribunnews.com, karena hal itu warganet pun berspekulasi kalau Aura Kasih hamil di luar nikah.
Maka pada Januari 2019 silam, melalui Instagram Storynya Aura Kasih menjelaskan kepada warganet.
Dalam Instagram Storynya itu, Aura Kasih mengaku kalau sudah menikah siri di Bangkok sejak September 2018.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | Instagram,Tribunnews.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR