Nakita.id - Minggu (1/12/2019) jadi hari bahagia untuk Citra Kirana dan Rezky Adhitya.
Keduanya kini telah sah menjadi sepasang suami-istri.
Kedekatan Citra Kirana dan Rezky Adhitya yang sempat 'kucing-kucingan' pun membuat penasaran publik.
Usut punya usut, pasangan yang sama-sama sempat gagal menuju pelaminan ini hanya membutuhkan waktu singkat untuk mantap menikah.
Ya, meskipun sudah saling tahu sejak 10 tahun lalu, nyatanya kedekatan Ciki dan Rezky tak luput dari campur tangan sosok makcomblang.
Orang tersebut adalah Nova Soraya, pesinetron yang kerap terlibat dalam satu judul dengan Rezky Adhitya.
Rezky Adhitya dan Citra Kirana sedang menikmati bulan madu, kini giliran Nova Soraya membeberkan bagaimana Rezky Adhitya berani mendekati Citra Kirana.
"Iya dibilang comblang, enggak niat.
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR