Corpus luteum, kelenjar sementara yang mengeluarkan hormon dalam ovarium, memproduksi hormon ini pasca ovulasi dan mempersiapkan lapisan rahim (mengentalkannya) untuk implantasi sel telur yang telah dibuahi.
Bagaimana Cara Meningkatkan Progesteron Secara Alami Agar Cepat Hamil?
Alih-alih menggunakan obat atau perawatan oral, Moms dapat mencoba beberapa solusi alami untuk meningkatkan kadar progesteron dalam tubuh Moms.
Tapi dianjurkan untuk konsultasikan dengan dokter Moms sebelum mencobanya.
1. Hindari olahraga berlebihan
Jika Moms sering menjalankan latihan yang berat untuk waktu yang lama, tubuh Moms akan mengeluarkan lebih banyak kortisol atau hormon stres daripada progesteron.
Jadi, yang terbaik adalah tetap pada rutinitas olahraga moderat, idealnya empat hari seminggu dan sekitar 30 hingga 60 menit sehari.
Source | : | Mom Junction |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR