Nakita.id - Tak ada yang ingin rumah tangga yang sudah dibangun dan dipertahankan hancur begitu saja bukan?
Apa lagi jika ada kehadiran orang ketiga di rumah tangga dan pasangan kita justru memilih orang tersebut.
Seperti kisah nelangsa yang satu ini, sang suami justru diam-diam menikahi perempuan simpanannya yang sudah terlanjur hamil.
Perempuan yang merupakan istri seorang atlet angkat besi ini sempat membuat heboh lantaran curhatannya tentang kehadiran pelakor di rumah tangganya.
Baca Juga: Bikin Geleng Kepala, Polisi Gerebek Rumah Koruptor dan Temukan Uang Rp 525 Triliun Hingga Ratusan Ton Emas Batangan, Ini Tempat Persembunyiannya!
Hal ini berawal dari postingan Facebooknya yang menceritakan bahwa rumah tangganya dengan salah seorang atlet angkat besi bernama Deni sedang retak.
Deni sendiri adalah atlet angkat besi peraih medali emas SEA Games Kuala Lumpur 2017.
Keretakan rumah tangga mereka terjadi karena kehadiran orang ketiga alias adanya wanita idaman lain.
Kabarnya orang ketiga itu merupakan siswi yang masih duduk dibangku SMK kelas 2.
6 Tips Membujuk Anak Agar Nyaman Menjalani Pemeriksaan dan Perawatan Saat Sakit
Source | : | Grid.id |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR