Nakita.id - Memasuki tahun baru di awali dengan hujan deras yang tentunya membuat udara lebih dingin dari biasanya.
Moms mungkin mulai ragu mengajak Si Kecil berlibur karena cuaca yang tidak mendukung.
Kekhawatiran seperti demam dan pilek menjadi lebih tinggi dari biasanya.
Hal itu wajar karena pastinya Moms tidak mau Si Kecil sakit apalagi di waktu liburnya.
Baca Juga: Si Kecil Main Hujan-hujanan? Segera Lakukan Ini Setelahnya agar Anak Tak Jatuh Sakit!
Liburan seharusnya menjadi hal yang menyenangkan untuk Si Kecil.
Apalagi banyak sekolah yang memberikan Si Kecil kesempatan membagi cerita berliburnya ketika hari pertama masuk.
Namun, kekhawatiran berlebih perlu dihindari dan fokus untuk menjaga kesehatan dan kenyamanan berliburnya.
Moms bisa mencoba cara yang dilansir dari What to Expect ini agar Si Kecil tetap sehat dan liburan tetap menyenangkan saat musim hujan.
Source | : | what to expect |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR