Nakita.id - Cerita rumah tangga pasangan artis Anang Hermansyah dan Ashanty tidak pernah luput dari sorotan publik.
Hal ini tak lepas dari perhatian dan campur tangan Ashanty sebagai istri dan ibu rumah tangga di keluarga tersebut.
Ya, meski mengawali karier sebagai seorang penyanyi, kini Ashanty lebih dikenal sebagai istri dari Anang dan ibu dari empat buah hatinya.
Setelah menikah dengan mantan suami Krisdayanti itu, Ashanty sempat mengalami masa-masa sulit harus tinggal di ruko.
Baca Juga: Kediamannya Terendam Banjir, Randy Pangalila Pilih Tetap Tinggal di Rumah:
Melalui delapan tahun masa pernikahan, Anang dan Ashanty rela berjibaku untuk mendapatkan kesuksesan dalam karier mereka.
Tidak hanya di dunia musik, tapi Anang dan Ashanty juga melebarkan sayap mereka ke dunia bisnis.
Sebut saja kuliner, kecantikan, hingga bisnis karaoke keluarga.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR