Nakita.id - Ria Irawan baru saja menghembuskan napas terakhirnya pada Senin (6/1) dini hari setelah berjuang melawan kanker kelenjar getah bening.
Tak berjuang sendiri, Ria selalu ditemani oleh sang suami tercinta, Mayky Wongkar selama melawan penyakit kankernya.
Pria yang dulu adalah asisten Ria sangat telaten merawat dan menemani sang istri selama berjuang melawan kanker.
Sepeninggal Ria, Mayky jelas terpuruk. Ia terlihat beberapa kali membuat unggahan sedih setelah ditinggal oleh sang istri kemarin.
Pada Instagram pribadinya, Mayky sempat membagikan foto makam sang istri dan menuliskan caption singkat yang menegaskan bahwa Ria adalah cinta matinya selama ini.
Tak hanya itu, Mayky juga kembali membuat unggahan haru pada Selasa (7/1).
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR