Ahli warisnya ini anak-anaknya. Suami juga termasuk elemen ahli warisnya. Tapi dia terbatas selama periode menikah saja," papar Hendarsam.
Lalu jika selama menikah dengan Teddy, Lina tidak menghasilkan harta apapun, maka Teddy pun disebut tidak berhak mendapatkan harta warisan sepeser pun dari Lina
"Jadi artinya kalau periode menikah mereka singkat itu tidak ada harta yang dihasilkan oleh almarhum Lina, makanya suami tidak dapat apa-apa," tandas Hendarsam.
Artikel ini telah tayang di tribunnews bogor dengan judul Teddy Bongkar Harta Warisan Lina, Ahli Hukum Sebut Ayah Tiri Rizky Febian Tak Dapat Harta Sepeserpun
Source | : | Tribunnews Bogor |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR