Nakita.id – Setelah 8 tahun menanti, aktris Shandy Aulia akhirnya mengandung anak pertamanya bersama David Herbowo.
Selama menjalani masa kehamilan, wanita berusia 32 tahun itu pun kerap berbagi cerita melalui akun Instagram pribadinya @shandyaulia.
Bukan hanya pengalaman yang membahagiakan, Shandy juga ternyata merasakan banyak perubahan drastis pada suaminya.
Menariknya, perubahan tersebut rupanya paling terasa ketika sang suami pulang bekerja.
Wah, kira-kira ada apa ya, Moms?
Cerita tersebut diungkapkan Shandy Aulia dalam akun Instagram pribadinya pada Rabu (22/1/2020) kemarin.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR