3. Rambut dan kulit kering
Pehatikan juga kesehatan rambut dan kulit Si Kecil secara rutin dan jangan anggap remeh keringnya.
Kulit bersisik sebagai tanda bahwa Si Kecil kekuragan asupan asam lemak Omega-3 yang berperan untuk melindungi jaringan lapisan minyak pada kulit.
Lapisan minyak tersebut befungsi untuk membasmi kuman dan racun yang mengganggu kelembapan kulit bagian dalam.
Moms bisa berikan asupan Omega-3 dari ikan yang mengandung minyak seperti tuna, salmon, sarden, dan sebagainya serta telur dan kacang-kacangan.
4. Mudah lelah
Ketika Moms melihat Si Kecil lebih banyak di kamar atau bermain di depan komputer, tanyakan alasannya.
Selain itu, Moms juga bisa pantau kegiatan olahraga di sekolahnya dan perhatikan seberapa aktif ia bersama temannya.
Hal itu disebabkan karena ia kekurangan asupan vitamin dan mineral dalam tubuhnya.
Kalau Si Kecil menunjukkan tanda ini, atur kembali komposisi makanannya agar asupan vitamin dan mineralnya tercukupi.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Healthline,WHO,kompas,Nakita |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR