Nakita.id - Di masa tumbuh kembangnya, imajinasi dan kreativitas anak berkembang dengan beragam cara salah satunya melalui permainan.
Namun, tak jarang permainan yang dilakukan Si Kecil berujung dengan rumah berantakan.
Jangan keburu terbawa emosi Moms, karena dengan bermain hingga berantakan bisa membuat anak menjadi cerdas.
Selain itu, secara tak langsung Moms memberikan kesempatan untuk Si Kecil meningkatkan koordinasi tangan dan mata serta keterampilan motoriknya.
Berikut ini aktivitas berantakan yang senang dilakukan Si Kecil dan cara mengatasinya.
BACA JUGA: Lemari Pakaian Berantakan? Lakukanlah Hal ini Supaya Menjadi Rapih
Gulungan tisu toilet
Balita sangat senang menyaksikan gulungan tisu toilet yang memutar dan terlepas dari gulungannya, karena baginya itu hal yang menarik.
Walaupun berantakan, Si Kecil sebenarnya sedang berlatih gerakan mendorong dan melempar serta meningkatkan keterampilan motorik halus anak.
Untuk mengatasinya, Moms bisa mengalihkannya dengan memberikan Si Kecil mainan alternatif dengan gerakan yang sama misalnya bola karet.
Mencorat coret tembok
Ada rasa gemas ketika Moms memberikan krayon, dan Si Kecil memakai tembok sebagai kanvas.
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR