Nakita.id - Diabetes yakni penyakit yang memengaruhi kemampuan tubuh dalam memproduksi atau merespon insulin, yang menghasilkan gula darah tinggi.
Penyakit ini menjadi salah satu momok menakutkan yang bisa menyebabkan berbagai gangguan kesehatan dan dapat menyerang siapa saja.
Dan Otoritas kesehatan di Singapura mengindentifikasi salah satu keprihatinan utama banyak orang yakni nasi putih menjadi penyebab penyakit diabetes.
BACA JUGA:Sepele, Ternyata Ini Tanda-tanda Awal Diabetes! Kenali Sebelum Parah
Bahkan disebut-sebut nasi putih lebih buruk daripada minuman soda manis yang menjadi penyebab masalah kesehatan, salah satunya diabetes.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | kompas |
Penulis | : | Fita Nofiana |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR