Nakita.id - Wabah virus corona tengah hangat diperbincangkan oleh publik.
Tak heran, beberapa selebritis menunda liburan mereka ke negara yang rawan terkena virus corona.
Sebut saja, Rachel Vennya yang beberapa hari lalu memutuskan merefund tiket masuk ke Disneyland Hong Kong.
Namun berbeda dengan Rachel Vennya yang mencegah dari pada mengobati, Anggia Chan memutuskan tetap pergi berlibur ke Jepang.
Hal ini diketahui dari unggahan dan Instagram Story Anggia Chan.
Mantan pacar Vicky Prasetyo itu befoto di tiga tempat yang terkenal di Jepang.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR