Rupanya, bahan-bahan MPASI yang digunakan Verlita Evelyn di antaranya nasi atau kentang, daging sapi, wortel, bawang putih/merah, dan butter.
Siapa sangka bahan-bahan MPASI yang digunakan Verlita Evelyn ini memiliki kandungan luar biasa untuk kesehatan Si Kecil.
Kentang mengandung antosianin merupakan jenis biokimia yang terbukti memiliki sifat antivirus.
Baca Juga: Jangan Lagi Makan Semangka dengan Tanda Ini karena Picu Bahaya Bagi Tubuh Termasuk Tumor
Jika Moms memberikan kentang dalam MPASI Si Kecil seperti yang dilakukan Verlita Evelyn, dapat membantu kekebalan tubuh Si Kecil.
Wortel merupakan sayuran yang baik digunakan dalam makanan bayi.
Karena dalam wortel terdapat kandungan vitamin A yang kaya, sehingga baik untuk kesehatan mata.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Instagram,babycenter.com,Nakita.ID |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR