3. Daging tanpa lemak
Konsumsi daging tanpa lemak sangat diperlukan bagi Moms yang tengah hamil.
Kandungan daging tanpa lemak ini kaya protein, zat seng, dan zat besi yang baik untuk pertumbuhan dan perkembangan janin.
4. Yoghurt dan susu
Kalsium dan zat besi juga harus terpenuhi untuk kesehatan dan perkembangan janin.
Anjuran minum susu dan yoghurt memang sering dianjurkan untuk hal ini.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR