Nakita.id - Lantaran kerap dipakai hampir setiap hari, Moms perlu mengganti barang-barang ini.
Bila tidak dilakukan, Moms dan keluarga akan merasakan risiko yang bisa mengganggu kesehatan.
1. Alas memotong atau talenan
Selalu bersihkan dan cuci dengan cairan disinfektan setelah digunakan.
Ganti dengan yang baru, jika mulai sulit dibersihkan.
Menurut Hygiene Council, paparan bakteri alas untuk memotong 50 kali lebih banyak daripada dudukan toilet.
BACA JUGA Coba Posisi Berhubungan Intim Ini. Baik Untuk Moms Pasca Melahirkan
Untuk itu, jangan sampai kesehatan keluarga bermasalah, karena alat memasak yang kurang bersih.
2. Sisir
Bersihkan sisir dengan air hangat satu kali dalam seminggu.
Ganti jika sikat sisir mulai rusak atau sudah terasa sakit saat digunakan.
Seperti dikutip dari The Sun, Food and Drink Federation, Inggris, mengungkap, satu milimeter folikel rambut bisa membawa 50.000 bakteri.
KOMENTAR