Nakita.id - Nama Sule kini dikenal banyak orang sebagai salah satu komedian sukses ya, Moms.
Wajahnya pun sudah sering wara wiri di televisi.
Kariernya dimulai sejak menang di ajang Audisi Pelawak Indonesia 1 (API 1) di tahun 2005.
Setelahnya, ia bermain di acara Opera Van Java bersama Parto dan Andre.
Diketahui, Sule pernah menikah dengan Lina yang kini telah tiada dan dikaruniai empat orang anak.
Anak pertama dan keduanya, Rizky Febian dan Putri Delina kini mulai mengikuti jejak sang ayah untuk terjun di dunia hiburan, sebagai penyanyi.
Tahukah Moms beberapa waktu lalu Sule memamerkan potret lawasnya saat masih bujangan.
Dalam unggahannya itu, Sule terlihat sedang tampil bersama tim musiknya.
"Zaman manggung baheula with @iis_pitaloka," tulis Sule.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR