Nakita.id - Baru saja mengecap manisnya pernikahan, kini Vanessa Angel kembali ditimpa masalah.
Pasalnya, Vanessa Angel dan suaminya, Bibi Ardiansyah dikabarkan ditangkap polisi karena dugaan narkoba.
Vanessa Angel pun diketahui saat ini tengah hamil anak pertama dari Bibi Ardiansyah.
Baca Juga: Sebelum Ditangkap, Vanessa Angel Janjikan Bagi Uang Jutaan Rupiah karena Corona, Ada Apa?
Menurut sang ayah, Doddy Sudrajat saat ini Vanessa sudah dipulangkan karena hasil tes urinenya negatif dari narkoba.
Vanessa dipulangkan dari Polres Metro Jakarta Barat pada Selasa malam, 17 Maret 2020.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR