Nakita.id - Kekhawatiran masyarakat pada virus corona makin meningkat, seiring terus bertambahnya jumlah pasien virus corona di Indonesia.
Hingga saat ini, tercatat lebih dari 200 pasien virus corona yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.
Di tengah hingar-bingar virus Covid-19 ini, nama Nama Ningsih Tinampi kembali muncul ke publik.
Bagaimana tidak, pemilik pengobatan alternatif tersebut sempat mengaku mampu memanggil nabi dan akhirnya menimbulkan perdebatan publik beberapa waktu lalu.
Pengakuannya jadi kontroversi, sampai dikecam oleh berbagai pihak, termasuk petinggi dan ulama agama di Indonesia.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | GridHITS |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR