Diabetes
Orang-orang dengan gangguan gula darah ini memiliki risiko kanker hati yang lebih besar daripada mereka yang tidak menderita diabetes.
Konsumsi alkohol
Mengkonsumsi alkohol selama bertahun-tahun dapat menyebabkan kerusakan hati yang tidak dapat diperbaiki.
Hal ini bisa lebih meningkatkan risiko kanker hati.
BACA JUGA : 6 Kebiasaan Malam Hari Agar Kulit Cantik dan Terhindar Penuaan Dini
Merokok
Merokok meningkatkan risiko kanker hati lo Moms.
Mantan perokok memiliki risiko lebih rendah daripada perokok aktif.
Namun, kedua kelompok memiliki risiko lebih tinggi daripada mereka yang tidak pernah merokok.
Source | : | Mayo Clinic,cancer.org |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR