Sebelumnya, Kareena dan Saif bahkan sempat tertangkap kamera saat keduanya saling mengabaikan dalam sebuah acara penghargaan.
Saat itu, Kareena menerima penghargaan ke atas panggung dan hanya menyalami Akshaye Khanna serta Parmeshwar Godrej.
Sementara Saif hanya berdiri sembari tersenyum sesekali.
BACA JUGA: Pernah Alami Mimpi Bertemu Bayi? Ternyata ini Makna Dibaliknya!
BACA JUGA: Banyak Dihindari Anak-anak, Ternyata Minuman ini Jadi Favorit Thalia Putri Onsu
Setelah kejadian itu, siapa yang menyangka mereka akhirnya menikah setelah lima tahun menjalin hubungan asmara.
Dalam sebuah wawancara, Kareena mengatakan Saif adalah pangeran.
"Ya, pada akhirnya, dia adalah sosok pangeran yang sesuai dengan dongeng dalam kehidupan saya," tuturnya.
Kareena mengaku di matanya sang suami selalu memesona.
"Tentu saya tak menuntutnya menjadi pangeran yang sempurna, tapi ia punya pesonanya sendiri," ujar Kareena.
BACA JUGA: Aktris Korea Nikahi Seleb di China yang Usianya 18 Tahun Lebih Muda
Kini, pasangan kece Bollywood tersebut tengah menikmati masa-masa menjadi orangtua yang baik bagi Taimur.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | bollywoodshaadis.com |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR